1. Sarana Transportasi
Jalan utama jalan Kabupaten
sepanjang + 5 Km dan Jalan Desa sepanjang + 6Km, yang semuanya sudah diaspal. Sedangkan itu jalan
Dusun/Lingkungan dan gang-gang sepanjang ± 10 Km semuanya hampir seluruhnya (± 60 % ) sudah
dipaving. Selain itu terdapat 3(tujuh)
buah jembatan sungai afour wilayut.
Tabel 11
No
|
Lokasi Jembatan
|
Volume
|
Keterangan
|
1
|
RW 04
|
15 m
x 4 m
|
Jembatan Dam dekat Balai Desa
|
2
|
RW 5
|
15 m x 7 m
|
Jembatan Depan Perumahan Jade
Ville
|
3
|
RW 7
|
15 m
x 4 m
|
Jembatan Depan Masjid Baiturrochim
|
Sumber:
Sekretariat
Desa
2. Sarana dan
Prasana Pendidikan
Masalah
pendidikan adalah tanggung jawab seluruh masyarakat dan pemerintah desa. Adapun sarana dan prasarana
pendidikan baik yang formal maupun non formal di desa Sidokepung adalah sebagai berikut :
Tabel 12
Data Jumlah Sekolah / Pra Sekolah Dan Sarana
Pendidikan Lainnya
No.
|
Sekolah
dan Sarana Pendidikan Lainnya
|
Jumlah
|
Keterangan
|
1
|
PAUD
/ Kelompok Bermain
|
7 buah
|
1 Milik Desa
6 Milik swasta
|
2
|
TK/RA
|
6 buah
|
Milik
Swasta
|
3
|
SD /
SDI (Madarasah)
|
2
buah
|
Milik Negeri
|
4
|
SMP/MTSN
|
1
|
Milik
Negeri
|
5
|
SMU/SMK
|
-
|
-
|
6
|
Perguruan
Tinggi
|
-
|
-
|
7
|
Pondok
Pesantren
|
-
|
-
|
8
|
TPQ/TPA
|
13 buah
|
Milik Swasta
|
Sumber : Sekretariat Desa Sidokepung
3. Sarana Dan Prasarana Pelayanan Kesehatan
Di desa Sidokepung terdapat 1( satu ) PusKesMas, 1
Bidan Desa, 2 Bidan praktek, 11 Pelayanan POSYANDU untuk
perawatan kesehatan balita, perawatan
lansia 1 (satu) pos, dan 1 POSYANDU lansia di balai desa.
4. Sarana dan Prasarana Olah Raga
Prasarana olah raga di Desa Sidokepung
tergolong masih sangat terbatas. Selain memiliki 1 ( satu ) buah lapangan olahraga sepakbola, 1 ( satu ) buah LapanganVoli milik Desa yang bisa dipergunakan untuk umum. Aktifitas olahraga yang sedang digalakkan adalah Senam Kesehatan untuk
ibu-ibu beserta Senam Lansia.
5. Sarana dan Prasarana Kebersihan
Sampai
saat ini sarana dan prasarana untuk kebersihan tidak ada, karena dalam proses
pembuangan sampai dilakukan di halaman rumah masing-masing yang diambil oleh
petugas sampah yang dibayar secara pribadi.
6. Sarana dan
Prasarana Tempat Ibadah
Di desa Sidokepung terdapat 7 (lima) masjid dan 20 (dua puluh) musholla/langgar.
7. Sungai, Saluran Air dan Irigasi Pertanian
Desa Sidokepungdilalui
1 (satu) sungai yakni
a. Sungai
Afour Wilayut, Anak
Sungai berantas dari Balongbendo hingga desa Sawoan – Buduran. Yang berfunsi
juga sebagai Saluran Irigasi.
b. Sungai avor Kemambang
yang
melawati dusun Mlaten dipergunakan untuk penampungan pembuangan air.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.